JAKARTA, Berita HUKUM - Ketua KPK Firli Bahuri meyakini pendidikan menjadi senjata ampuh dan utama untuk mengubah suatu keadaan.
Kondisi seperti kebodohan, kemiskinan, keterbelakangan, kebatilan, termasuk sikap dan perilaku koruptif dapat diperangi melalui pendidikan, formal maupun informal.
Hanya pendidikan lah, hal-hal buruk tersebut dapat diberantas tuntas sampai ke akar-akarnya," kata Firli, melalui keterangan tertulis, Kamis (5/5).
Keyakinan itu ia dapati dari hasil pembacaannya terhadap sejarah perjalanan bangsa Indonesia yang semakin dihormati dunia, seiring meningkatnya kualitas pendidikan.
Disamping itu, petuah orang tua ... Baca Selengkapnya. |