Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Nusantara    
Bank
Jelang Lebaran, Polres Kerahkan 150 Personil Jaga Bank Di Samarinda
Thursday 16 Aug 2012 21:50:56
 

Kasat Reskrim Polresta Samarinda Kompol Agus Siswanto (Foto: BeritaHUKUM.com/gaj)
 
SAMARINDA, Berita HUKUM - Menjelang lebaran yang tinggal beberapa hari lagi aktifitas perbankkan di kota Tepian Samarinda Kalimantan Timur (Kaltim) semakin meningkat, untuk menjaga keamanan nasaba dari aksi kejahatan maupun perampokan, Polresta Samarinda mengerakan 150 personil untuk menjaga kurang lebih 80 bank yang ada di Samarinda.

Kasat Reskrim Polresta Samarinda Kompol Agus Siswanto,Sik diruang kerjanya Rabu (15/8) mengatakan. "Resiko kejahatan menjelang lebaran meningkat. Kami sudah kerahkan sekitar 150 personil untuk menjaga sekitar 80 bank di Samarinda, ujar Agus.

"Personil yang di terjunkan adalah petugas, baik yang berpakaian polri maupun yang berpakaian biasa, mereka juga dipersenjatai dengan lengkap", kata Agus

"Hal ini semata hanya memberikan rasa aman kepada nasaba dalam melakukan transaksi karena banyak nasabah yang mengambil uang untuk keperluan lebaran", tambah Agus.

Agus juga mengatakan bahwa, "pihak kepolisian juga meningkatkan pengawasan dalam bank dengan menggunakan kamera baik itu foto maupun video, kami akan menilai para nasabah yang sedang memadati bank, karena ada beberapa yang memiliki niat tidak baik dan memanfaatkan situsi keramaian dan antrian saat transaksi", tegas Agus.

"Kami menggunakan foto dan video untuk memudakan polisi melakukan pencarian para pelaku apabila terjadi aksi kejahatan di bank", pungkas Agus.(bhc/gaj)



 
   Berita Terkait > Bank
 
  Tarif ATM Link naik, Wakil Ketua MPR: Semakin Memberatkan Masyarakat Nasabah Bank BUMN
  Divisi IT Bank Akui Serangan Cyber Meningkat Sejak Awal Tahun
  Lima Bank Kenamaan Didenda Rp74,8 triliun
  Yenti Garnasih: Kejahatan Perbankan Itu Berasal dari Bankir Itu Sendiri
  LPS Melaporkan Dugaan Tindak Pidana 27 Bank yang Sudah Diambil Izin Usahanya
 
ads1

  Berita Utama
Gubernur Riau Abdul Wahid Jadi Tersangka KPK, Diduga Minta 'Jatah Preman' Rp 7 Miliar dari Nilai "Mark Up" Proyek Jalan

KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid

Kasus Ammar Zoni Diduga Ada Kerjasama Petugas Rutan, Komisi XIII DPR: Yang Terbukti Terlibat Bila Perlu Dipecat !

Digandeng Polri, Ribuan Ojol Deklarasi Jadi Mitra Jaga Kamtibmas di Monas

 

ads2

  Berita Terkini
 
Gubernur Riau Abdul Wahid Jadi Tersangka KPK, Diduga Minta 'Jatah Preman' Rp 7 Miliar dari Nilai "Mark Up" Proyek Jalan

KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid

Viral Konten Dedi Mulyadi soal Sumber Air Aqua, Ini Klarifikasi AQUA

Kasus Ammar Zoni Diduga Ada Kerjasama Petugas Rutan, Komisi XIII DPR: Yang Terbukti Terlibat Bila Perlu Dipecat !

Mahfud MD Heran Diminta KPK Laporkan Dugaan Mark Up Proyek Whoosh: Agak Aneh Ini

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2