Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Nusantara    
Uni Eropa
BNPB Jalin Kerjsama dengan Uni Eropa
Saturday 09 Jun 2012 01:47:20
 

Kunjungan UNI EROPA ke BNPB (Foto: Ist)
 
JAKARTA (BeritaHUKUM.com) – Bertempat di kantor Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), dibilangan Juanda, Jakarta Pusat, Rabu (07/06), diadakan pertemuan antara Delegasi Uni Eropa dan BNPB.

Pertemuan tersebut,sebagai tindak lanjut pertemuan hasil Plan of Action to Strengthen the ASEAN-EU Enhanced PartnershiP' yang dilakukan bulan April lalu, di Brunei Darussalam.

Delegasi Uni Eropa yang dipimpin oleh Mr. Stavros Petropoulos selaku Policy Advisor for Crisis Response and Operational Coordination dari Uni Eropa Pusat dan 7 (tujuh) anggota delagasi lainnya dari Brussel dan Jakarta, mengunjungi kantor BNPB, di Jalan Ir. H. Juanda, No. 36.

Pertemuan tersebut diterima oleh Sekretaris Utama, Ir. Fatchul Hadi, Dipl,H.E., didampingi oleh Kepala Biro Hukum dan Kerjasama, Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas, dan Direktur Tanggap Darurat.

Uni Eropa dan BNPB memandang perlu untuk melakukan kerjasama bilateral yang konkrit, antara lain meliputi ; Real time information/data, Meningkatkan kerjasama dan koordinasi antara TNI dan Sipil, Meningkatkan kapasitas BPBD Provinsi dan Kab/Kota khususnya terkait Pusdalops, Meningkatkan kapasitas dalam rencana master plan penanggulangan gempa dan tsunami di pantai barat pulau Sumatera, Jawa dan Bali.

Selain itu, Uni Eropa juga mengundang pejabat BNPB untuk meninjau situation room Uni Eropa dan dilanjutkan melihat situation room di Italia. (bhc/pus/hms/rat)



 
   Berita Terkait > Uni Eropa
 
  Penjagaan Ketat, Pertemuan Puncak UE di Brussels Dimulai
  Inggris Serahkan Permohonan Resmi Keluar dari Uni Eropa
  Inggris Keluar dari Uni Eropa, PM David Cameron Mundur
  Uni Eropa Putuskan Starbucks dan Fiat Bayar Pajak Lebih Besar
  Perwakilan Uni Eropa Didemo Penderita HIV, Terkait Hak Paten ARV
 
ads1

  Berita Utama
3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

Istana Dukung Kejagung Bersih-bersih di Pertamina: Akan Ada Kekagetan

Megawati Soekarnoputri: Kepala Daerah dari PDI Perjuangan Tunda Dulu Retreat di Magelang

 

ads2

  Berita Terkini
 
3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

Kasus Korupsi PT BKS, Kejati Kaltim Sita Rp2,5 Milyar dari Tersangka SR

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

10 Ribu Buruh Sritex Kena PHK, Mintarsih Ungkap Mental Masyarakat Terguncang

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2