Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Cyber Crime    
Hacker
Album Belum Beredar, Sudah Disebarkan Hacker
Saturday 24 Dec 2011 21:16:39
 

Madonna (Foto: Whyfame.com)
 
MADRID (BeritaHUKUM.com) - Madonna sedang kesal. Maklum saja, album single barunya yang bekum diluncurkan, ternyata sudah beredar dan diketahui umum. Tentu saja, hal ini akibat ulah seorang hacker yang juga penggemar berat bintang pop tersebut.

Seperti yang dilansir kantor berita Reuters, pihak polisi berhasil menangkap hacker yang dicurigai sebagai biang keladinya. Dengan berinisial J.M.R. Hacker yang juga fans mantan istri Sean Penn itu, ditangkap di kota Zaragoza, Spanyol bagian utara.

Penyelidikan polisi atas kasus yang diistilahkan sebagai Madonnaleaks itu, diumumkan segera setelah tim pengacara yang mewakili Madonna melaporkan sumber kebocoran berasal dari Spanyol. Setelah ditelusuri, diketahui sejumlah rekaman lagu berhasil ditemukan dalam barang-barang milik tersangka. Dia ditangkap, ditahan, tapi akhirnya dibebaskan.

Saat lagu itu bocor akhir November lalu, Madonna sempat mengutarakan kekecewaannya. "Kami minta tolong bagi para penggemar untuk mengawasi kebocoran-kebocoran lainnya," demikian twit manajernya, Guy Oseary, pada saat itu. Ia pun meminta untuk menghentikannya.

Versi resmi lagu Give Me All Your Love itu sebenarnya akan berisikan suara bintang tamu, Nicki Minaj dan M.I.A. Mereka juga telah selesai menjalani proses syuting untuk video klip lagu tersebut. (rtr/sya)



 
   Berita Terkait > Hacker
 
  Buru Hacker DarkSide, AS Tawarkan Hadiah Setara Ratusan Miliar Rupiah Bagi Pemberi Informasi
  Polri Selidiki Data 1,3 Pengguna eHAC Diduga Bocor
  2 Hacker Indonesia Bobol Bansos Covid-19 Amerika Serikat USD60 Juta
  Polisi Tangkap Hacker 1.309 Situs di Sleman Yogyakarta
  Tim Cyber Crime Polda Metro Jaya Menangkap 3 Hacker dari Surabaya BlackHat
 
ads1

  Berita Utama
Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

Istana Dukung Kejagung Bersih-bersih di Pertamina: Akan Ada Kekagetan

Megawati Soekarnoputri: Kepala Daerah dari PDI Perjuangan Tunda Dulu Retreat di Magelang

Usai Resmi Ditahan, Hasto Minta KPK Periksa Keluarga Jokowi

 

ads2

  Berita Terkini
 
BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

Kasus Korupsi PT BKS, Kejati Kaltim Sita Rp2,5 Milyar dari Tersangka SR

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

10 Ribu Buruh Sritex Kena PHK, Mintarsih Ungkap Mental Masyarakat Terguncang

Anak 'Crazy Rich' Alam Sutera Pelaku Penganiayaan, Sudah Tersangka Tapi Belum Ditahan

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2