Acara dialog dan jumpa pers ini diisi oleh Ulil Abshar Abdallah, Ketua Dewan Pusat Pengembangan" /> BeritaHUKUM.com
Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Politik    
Partai Demokrat
Dialog Publik 'Pemulihan Partai Demokrat'
Friday 15 Feb 2013 16:57:39
 

Ulil Abshar Abdallah saat diwawancarai para warrtawan, Jum'at (15/2).(Foto: BeritaHUKUM.com/put)
 
JAKARTA, Berita HUKUM - Sejumlah kader Demokrat mengadakan acara jumpa pers bertajuk "Pemulihan Partai Demokrat" di restoran gado-gado Boplo, jalan Gereja Theresia Lantai 2 Jakarta Pusat, Jum'at (15/2).

Acara dialog dan jumpa pers ini diisi oleh Ulil Abshar Abdallah, Ketua Dewan Pusat Pengembangan Partai Rachland Nashidik, M Husni Thamrin, dan Didi Irawadi Syamsudin; Ketua Departemen Pemberantasan Korupsi Demokrat.

Ulil Abshar mengungkapkan bahwa Demokrat butuh nahkoda baru, namun ketika ditanya siapa kriteria nahkoda baru itu, Ulil tidak menyebutkan namanya.

"Belum saatnya sebut nama baru, nahkoda baru itu penting. Nahkoda kedua selain Pak SBY," ujar Ulil.

Sementara Didi Irawadi mengungkapakan bahwa penting bagi Demokrat segera melakukan perbaikan menyeluruh, dengan ditandatanganinya pakta integritas, maka ini pastinya akan segera memperbaiki citra Partai kita. Dan kita tetap komitmen sebagai Partai anti korupsi.

Sementara Minggu (17/2), dijadwalkan Rapimnas Partai Demokrat, di Grand Sahid Hotel Jalan Sudirman Jakarta Pusat, yang akan berlangsung selama dua hari yang akan dihadiri oleh 34 DPD, dan Ratusan DPC Demokrat.(bhc/put)



 
   Berita Terkait > Partai Demokrat
 
  Mahkamah Agung RI Kabulkan PK Moeldoko Soal DPP Partai Demokrat, Sudah Tergister
  Pernyataan SBY dan AHY Dipolisikan, Herman Khaeron: Si Pelapor Hanya Cari Panggung
  Wakil Ketua MPR, Syarief Hasan: Fakta Big Data, Pembangunan Era Pres SBY Lebih Baik Dibanding Era Pres Jokowi
  Alasan Partai Demokrat Kabupaten Klaten Desak Anggota DPRD HS Mundur
  Sambut Rakernas PKS, AHY: Temanya Sejalan dengan Semangat Partai Demokrat
 
ads1

  Berita Utama
3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

Istana Dukung Kejagung Bersih-bersih di Pertamina: Akan Ada Kekagetan

Megawati Soekarnoputri: Kepala Daerah dari PDI Perjuangan Tunda Dulu Retreat di Magelang

 

ads2

  Berita Terkini
 
3 Anggota Polri Ditembak Oknum TNI AD di Way Kanan Lampung, Menko Polkam Minta Pelaku Dihukum Berat

BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

Kasus Korupsi PT BKS, Kejati Kaltim Sita Rp2,5 Milyar dari Tersangka SR

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

10 Ribu Buruh Sritex Kena PHK, Mintarsih Ungkap Mental Masyarakat Terguncang

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2