Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Gaya Hidup    
Buku
Workshop Relawan 1001 Buku
Sunday 26 May 2013 19:15:22
 

Suasana Workshop Relawan 1001 Buku, Minggu (26/5).(Foto: BeritaHUKUM.com/rat)
 
JAKARTA, Berita HUKUM - Bertempat di Universitas Paramadina, Minggu (26/5), Komunitas 1001 Buku menyelenggarakan Workshop Relawan.

Workshop ini dalam rangka menjelang kegiatan akbar Olimpiade Taman Bacaan Anak 2013 yang akan diadakan pertengahan Juni mendatang.

Acara sharing dan diskusi dengan menghadirkan narasumber Bayu Raditya dari ACT, Nila dan Tim dari Rumah Baca Pelangi yang fokus membuka perpustakaan di wilayah Indonesia Timur. Dan Jesica dari Indonesia Mengajar, baik Nila maupun pembicara lain sepakat bahwa anggapan bahwa anak-anak Indonesia malas membaca sebenarnya tidak, yang jelas akses terhadap pemenuhan buku yang masih sangat kurang.

"Dari pengelamannya terjun langsung ke daerah diwilayah Indonesia Timur, NTB,anak anak begitu antusias,ketika diberikan buku-buku bacaan,"jelas Nila dari Rumah Baca Pelangi.

Kondisi dan keterbatasan mereka akan akses buku, sehingga kesempatan bagi mereka untuk membaca buku buku yang bermutu sangat kurang.

Sementara Jesica dari Indonesia Mengajar membagi pengalamannya bagimana ketika ia ditempatkan di daerah terpencil, sebuah pulau yang merupakan daerah erbatasan antara Indonesia dan Filipina. Terus terang lanjut Jesica, insfrastruktur sarana pendidikan cukup lumayan, namun insfrastruktur yang tidak didukung oleh SDM yang memadai akan sia-sia belaka, Jelas Jesica.

Workshop Taman Bacaan Aanak, rencananya akan dilaksanakan pada tanggal 23 Juni 2013, di Bumi Perkemahaan Ragunan yang diikuti oleh Taman Bacaan Anak dari berbagai daerah. Ada sekitar lima puluh taman bacaan anak akan ikut ambil bagian dalam kegiatan ini. Adapun tema untuk perlombaan kali ini, Anak Indonesia Berpetualang.(bhc/rat)



 
   Berita Terkait > Buku
 
  Ahmad Basarah Nilai Buku 'Catatan Merah' Karya Guntur Soekarno Penting Dibaca Generasi Milenial
  Fahri Hamzah Luncurkan Buku 'Arah Baru Kebijakan Kesejahteraan Indonesia'
  Kata-Kata Harus jadi Instrumen Politisi
  Fadli Zon Luncurkan Buku 'Strengthening The Indonesian Parliamentary Diplomacy'
  Ma'rufnomics: Pemikiran KH Ma'ruf Amin tentang Ekonomi Baru Indonesia
 
ads1

  Berita Utama
Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

Istana Dukung Kejagung Bersih-bersih di Pertamina: Akan Ada Kekagetan

Megawati Soekarnoputri: Kepala Daerah dari PDI Perjuangan Tunda Dulu Retreat di Magelang

Usai Resmi Ditahan, Hasto Minta KPK Periksa Keluarga Jokowi

 

ads2

  Berita Terkini
 
BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

Kasus Korupsi PT BKS, Kejati Kaltim Sita Rp2,5 Milyar dari Tersangka SR

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

10 Ribu Buruh Sritex Kena PHK, Mintarsih Ungkap Mental Masyarakat Terguncang

Anak 'Crazy Rich' Alam Sutera Pelaku Penganiayaan, Sudah Tersangka Tapi Belum Ditahan

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2