Beranda | Berita Utama | White Crime | Cyber Crime | EkBis | Opini | INDEX Berita
Eksekutif | Legislatif | Gaya Hidup | Selebriti | Nusantara | Internasional | Lingkungan
Politik | Pemilu | Peradilan | Perdata| Pidana | Reskrim
Selebriti    
Lindsay Lohan
Ayah Lindsay Lohan Aniaya Pacarnya
Friday 28 Oct 2011 00:43:48
 

Michael bersama anaknya, Lindsay Lohan (Foto: Gstatic.com)
 
FLORIDA (BeritaHUKUM.com) - Buah tak jauh dari pohonnya. Mungkin itulah gambaran untuk aktris muda Hollywood Lindsay Lohan. Selain dirinya yang selalu bikin sensasi, nampaknya sang ayah Michael Lohan tak mau kalah.

Buktinya, Michael duduk di kursi pesakitan di pengadilan Tampa, Florida, Amerika Serikat. Ia diduga melakukan penganiayaan terhadap kekasihnya, Kate Major.

Seperti yang dilansir Femalefirst, Kamis (27/10), Michael memukul Kate, karena tidak mau melakukan oral sex saat berhubungan intim.

Juru bicara kepolisian Florida menjelaskan, Kate melaporkan dirinya dianiaya oleh Mike karena menolak melakukan oral sex. "Tersangka mendorong korban beberapa kali dan meremas lengannya. Saat ini, korban menderita memar ringan dan mengeluh sakit bahu," ujarnya.

Bukan hanya itu saja, ayah Lindsay juga mengancam akan melempar kekasihnya dari lantai empat apartement tempat tinggal mereka. Atas, perbuatannya pihak pengadilan mendenda 5.000 dolar AS dan menahan di penjara Hillsborough County.(ffc/riz)



 
   Berita Terkait > Lindsay Lohan
 
  Soal Masuk Islam, Lindsay Lohan Diminta Ikuti Kata Hati
  Tabrak Pejalan Kaki, Lindsay Lohan Ditahan Polisi NY
  Lindsay Lohan Mengalami Hal Yang Memalukan
  Usai Rehabilitasi Lindsay Lohan Bangkrut
  Usai Pesta, Lindsay Lohan Kehilangan Rp 90 Juta
 
ads1

  Berita Utama
Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

Istana Dukung Kejagung Bersih-bersih di Pertamina: Akan Ada Kekagetan

Megawati Soekarnoputri: Kepala Daerah dari PDI Perjuangan Tunda Dulu Retreat di Magelang

Usai Resmi Ditahan, Hasto Minta KPK Periksa Keluarga Jokowi

 

ads2

  Berita Terkini
 
BNNP Kaltim Gagalkan Peredaran 1,5 Kg Sabu di Samarinda dan Balikpapan

Kasus Korupsi PT BKS, Kejati Kaltim Sita Rp2,5 Milyar dari Tersangka SR

Tolak Tawaran Jadi Duta Polri, Band Sukatani Akui Lagu "Bayar Bayar Bayar" Diintimidasi

10 Ribu Buruh Sritex Kena PHK, Mintarsih Ungkap Mental Masyarakat Terguncang

Anak 'Crazy Rich' Alam Sutera Pelaku Penganiayaan, Sudah Tersangka Tapi Belum Ditahan

ads3
 
PT. Zafa Mediatama Indonesia
Kantor Redaksi
Jl. Fatmawati Raya No 47D Lt.2
Cilandak - Jakarta Selatan 12410
Telp : +62 21 7493148
+62 85100405359

info@beritahukum.com
 
Beranda | Tentang Kami | Partner | Disclaimer | Mobile
 
  Copyright 2011 @ BeritaHUKUM.com | V2